Kamis, 25 April 2013

pengertian SI dan TI

Apakah Sistem Informasi Itu?

Kemampuan SI

(Turban, McLean, dan Wetherbe, 1999)

nMelaksanakan komputasi numerik, bervolume besar, dengan kecepatan tinggi 

nMenyediakan komunikasi dalam organisasi atau antarorgansiasi yang murah, akurat, dan cepat 
nMenyimpan informasi dalam jumlah yang sangat besar dalam ruang yang kecil tetapi mudah diakses nMemungkinkan pengaksesan informasi yang sangat banyak di seluruh dunia dengan cepat dan murah
nMeningkatkan efektivitas dan efisiensi orang-orang yang bekerja dalam kelompok dalam suatu tempat atau pada beberapa lokasi 
nMenyajikan informasi dengan jelas yang menggugah pikiran manusia
nMengotomasikan proses-proses bisnis yang semiotomatis dan tugas-tugas yang dikerjakan secara manual
nMempercepat pengetikan dan penyuntingan nMelaksanakan hal-hal di atas jauh lebih murah daripada kalau dikerjakan secara manual


Peranan Sistem Informasi

 (Alter, 1992)

nBerpartisipasi dalam pelaksanaan tugas-tugas
nMengaitkan perencanaan, pengerjaan, dan pengendali dalam sebuah subsistem 

nMengkoordinasikan subsistem-subsistem
nMengintegrasikan subsistem-subsistem.


Hubungan Perencanaan, Pengerjaan, dan Pengendalian




Apakah Teknologi Informasi Itu?

nKamus Oxford (1995) : TI adalah studi atau penggunaan peralatan elektronika, terutama komputer, untuk menyimpan, menganalisis, dan mendistribusikan informasi apa saja, termasuk kata-kata, bilangan, dan gambar 

nAlter (1992), TI mencakup perangkat keras dan perangkat lunak untuk melaksanakan satu atau sejumlah tugas pemrosesan data seperti menangkap, mentransmisikan, menyimpan, memgambil, memanipulasi, atau menampilkan data


Peranan TI

nTeknologi informasi menggantikan peran manusia. Dalam hal ini, teknologi informasi melakukan otomasi terhadap suatu tugas atau proses.
nTeknologi memperkuat peran manusia, yakni dengan menyajikan informasi terhadap suatu tugas atau proses.
nTeknologi informasi berperan dalam restrukturisasi terhadap peran manusia. Dalam hal ini, teknologi berperan dalam melakukan perubahan-perubahan terhadap sekumpulan tugas atau proses.  

Pengaruh TI dalam Proses Bisnis

nAturan lama: Manajer membuat semua keputusan nTeknologi informasiPerangkat pendukung keputusan (akses basis data, perangkat lunak pemodelan)
nAturan baru: Pembuatan keputusan adalah bagian pekerjaan dari setiap orang




Tidak ada komentar:

Posting Komentar